Untuk melakukan setting email pada aplikasi Mail di Windows 10, berikut ini adalah langkah-langkahnya :
1. Buka Aplikasi Mail di Windows 10
Buka aplikasi Mail di Windows 10 dengan cara ketikan Mail pada fitur pencarian.
2. Memilih Accounts
Pilih Account, kemudian pilih + Add account.
3. Memilih Advanced Setup
Silakan klik Advance Setup.
4. Add an Account
Silakan isi form berikut ini.
Jika berhasil, maka akan muncul tampilan seperti berikut ini.
5. Mengetest Email
Sekarang saatnya kamu dapat melakukan test dengan cara terima dan kirim email.
Dengan melakukan setting email pada aplikasi mail di windows 10, kamu dapat menikmati kemudahan dan kecepatan dalam pengelolaan email.
Selamat mencoba dan Terima kasih.